Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2016

Mengetahui 8 Potensi Kecerdasan Anak

sumber gambar : nationalgeografic.co.id Pada dasarnya anak terlahir cerdas, tetapi ada sebagian orangtua merasa bahwa anak mereka tidak pandai bila dikaitan dengan nilai pelajaran disekolah. Apalagi bila berhubungan dengan pelajaran matematika., jika nilai matematika berada dibawah standar sekolah, biasanya   anak dianggap kurang cerdas. Apakah Anda para orangtua merasakan hal ini juga ? Howard Gardner , ahli psikologi mengembangkan sebuah teori yang bernama “ Multiple Intelligence ” atau disebut juga kecerdasan majemuk. Ahli ini meyakini bahwa setiap manusia berpotensi cerdas dan memiliki kemampuan berbeda satu dengan yang lainnya. Ada salah satu kemampuan atau kecerdasan yang menonjol yang dimiliki anak berbeda dengan anak yang lainnya. Menurut Gardner ada 8 kecerdasan yang dimiliki oleh setiap anak, yaitu : Linguistic Intelligence, biasanya kecerdasan ini dilihat dari kemampun beragumentasi dengan baik, mampu menulis    puisi, mampu memaknai kata dan kalimat dengan